• admin@lotuslightcharitysociety.org
  • Indonesia

Senyum Mereka, Bahagia Kita: Misi Welas Asih Lotus Light Charity Society Vihara Paramita Bali untuk Adik-Adik di Panti Asuhan Area Tabanan, Denpasar, dan Sekitarnya

DENPASAR, BALI – Awal tahun menjadi momentum yang sarat makna untuk menumbuhkan kembali nilai welas asih dan kepedulian terhadap sesama. Di tengah dinamika kehidupan yang terus bergerak, aksi berbagi kasih hadir sebagai pengingat bahwa kebahagiaan sejati lahir dari niat tulus untuk memberi dan melayani tanpa pamrih. Dalam rangkaian Trimula Puja 2026, Lotus Light Charity Society Vihara Paramita Bali (印尼定善雷藏寺) melaksanakan…